Implementasi Penggunaan Algoritma Weighted Product untuk Sistem Pendukung Keputusan Bantuan Lansia
Abstract
Lansia merupakan suatu siklus hidup yang pasti dialami oleh manusia dan hampir setiap orang. Terdapat permasalahan yang dihadapi oleh lansia dari menurunnya kondisi fisik sampai tidak dapat bekerja, Pemerintah mengeluarkan program untuk mendukung lansia. Bantuan lansia yang dapat diterima setiap tiga bulan atau sesuai informasi dari pemerintah. Namun saat ini program yang ada masih belum efektif karena terdapat kendala seperti belum ada sebuah sistem yang dapat menginputkan data, sehingga pendataan bantuan lansia masih secara manual menggunakan pencatatan di buku yang dapat menghambat waktu pendataan dan perhitungan data. Penelitian ini bertujuan untuk membangun sebuah sistem pendukung keputusan dalam menentukan penerima bantuan lansia guna membantu dalam proses pengambilan keputusan. Algoritma weighted product yang merupakan suatu algoritma yang sering digunakan untuk menganalisa sebuah keputusan. Hasil penelitian ini berupa sebuah Implementasi Penggunaan Algoritma Weighted Product untuk Sistem Pendukung Keputusan Penerima Bantuan Lansia. Sistem diharapkan membantu dalam menentukan keputusan dari barbagai pilihan yang mempertimbangkan beberapa macam kriteria dan dapat diterapkan untuk membantu menyelesaikan permasalahan mengidentifikasi penerima bantuan lansia secara cepat, tepat dan efektif.
References
[2] S. Handayani, “Bantuan Sosial bagi Warga Lanjut Usia di Masa Pandemi,” Journal of Social Development Studies, vol. 1, no. 2, pp. 61–75, 2020.
[3] T. R. Adianto, Z. Arifin, D. M. Khairina, G. Mahakam, and G. Palm, “Sistem pendukung keputusan pemilihan rumah tinggal di perumahan menggunakan metode simple additive weighting (saw)(studi kasus: Kota samarinda),” Prosiding 2nd SAKTI, vol. 2, no. 1, 2017.
[4] L. Kristiyanti, A. Sugiharto, and H. A. Wibawa, “Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Pengajar Les Privat Untuk Siswa Lembaga Bimbingan Belajar Dengan Metode Ahp (Studi Kasus Lbb System Cerdas),” Journal of Informatics and Technology, vol. 2, no. 2, pp. 9–16, 2014.
[5] D. Anindyasarathi, I. Cholissodin, and R. K. Dewi, “Sistem Pendukung Keputusan Menentukan Peringkat Balita dan Lansia Sehat Menggunakan Metode Analytical Hierarchy Process (AHP) dan Weighted Product (WP)(Studi Kasus: Posyandu Permatasari),” Jurnal Pengembangan Teknologi Informasi dan Ilmu Komputer, vol. 5, no. 5, pp. 1993–2000, 2021.
[6] A. Permadi, Z. Panjaitan, and S. Kusnasari, “Sistem Pendukung Keputusan Penentuan Lokasi Baru Usaha Laundry Sepatu di BECKS Menggunakan Metode WP (Weighted Product),” Jurnal Cyber Tech, vol. 1, no. 3, 2021.
[7] W. Hutahaean and P. S. Hasugian, “Sistem Pendukung Keputusan Penentuan Penerima Bantuan Bedah Rumah Menggunakan Metode Weighted Product Pada Kecamatan Borbor,” J. Nas. Komputasi dan Teknol. Inf, vol. 4, no. 1, 2021.
[8] F. F. Dayena, D. N. Sholihaningtias, and F. R. Asma, “Sistem Pendukung Keputusan Penerimaan Sumbangan Korban Bencana Alam Menggunakan Metode Weighted Product,” JRKT (Jurnal Rekayasa Komputasi Terapan), vol. 1, no. 03, 2021.
[9] D. Saputra, “Analisis Perbandingan Performa Web Service Rest Menggunakan Framework Laravel, Django Dan Ruby On Rails Untuk Akses Data Dengan,” Jurnal Bangkit Indonesia, vol. 7, no. 2, p. 17, 2018.
[10] H. Maulana, “Analisis Dan Perancangan Sistem Replikasi Database Mysql Dengan Menggunakan Vmware Pada Sistem Operasi Open Source,” InfoTekJar: Jurnal Nasional Informatika dan Teknologi Jaringan, vol. 1, no. 1, pp. 32–37, 2016.