Media Teknologi Pembelajaran Matematika Untuk Generasi Milenial

  • Landung Sudarmana Universitas Jenderal Achamd Yani Yogyakarta
  • Agung Priyanto Universitas Jenderal Achamd Yani Yogyakarta
  • Titik Rahmawati Universitas Jenderal Achamd Yani Yogyakarta

Abstract

Generasi milenial mudah beradaptasi dengan penggunaan teknologi informasi dan komunikasi modern sehingga berkarakter sebagai pribadi liberal, pemalas, individual, dengan ciri selalu membawa peranti yang memiliki tujuan dan fungsi praktis secara spesifik. Matematika merupakan bidang pengetahuan yang tidak disukai para siswa dikarenakan didominasi oleh angka-angka, pendidik kurang memiliki kemampuan mumpuni, dan pemahaman murid sendiri yang memang kurang. Kemajuan teknologi informasi dan perubahan peran serta cara pendidik dalam menyampaikan materi menjadikan pendidik sebagai fasilitator baik di kelas maupun di luar kelas. Dalam penelitian ini digunakan studi literatur yang didukung dengan studi kasus untuk memperkuat hasil yang diperoleh. Hasil penelitian pemanfaatan gawai berpengaruh positip dalam proses pembelajaran Matematika untuk generasi milenial terutama untuk peserta didik yang mempunyai kemampuan sedang ke bawah, sehingga membuktikan pembelajaran baik jika metode dan cara disesuaikan generasinya. Pembelajaran yang cocok untuk generasi milenial dalam mengajarkan kompetensinya yaitu sistem pembelajaran yang tidak terbatas ruang dan waktu menggunakan perkembangan teknologi informasi dan komunikasi

References

Priyandi Risky, “Pendidikan Generasi Millineal,” 2018. [Online]. Available: https://www.qureta.com/post/pendidikan-generasi-milenial. [Accessed: 02-May-2019].

Indriani Ririn, “Matematika Dianggap Sulit,” 2016. [Online]. Available: https://www.suara.com/tekno/2016/10/05/110207/profesor-ini-ungkap-mengapa-matematika-dianggap-sulit. [Accessed: 02-May-2019].

B. Murtiyasa, “Tantangan Pembelajaran Matematika Era Global,” Mar. 2015.

Mukminan, “PENERAPAN TEORI BELAJAR DALAM MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS TIK UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS PENDIDIKAN,” 2014.

A. Sulistyawati, “Pemanfaatan ICT Dalam Literasi Matematika,” vol. 1, pp. 151–152, 2018.

Mananta Radit, “Teknologi Digital dalam Pembelajaran Jarak Jauh Masa Kini - GuraruGuraru,” 2017. [Online]. Available: http://guraru.org/guru-berbagi/peran-teknologi-digital-dalam-pembelajaran-jarak-jauh-masa-kini/. [Accessed: 02-May-2019].

Kurniamala Neneng, “Pembelajaran Moodle,” 2012. [Online]. Available: https://moodle.org/mod/forum/discuss.php?d=195013. [Accessed: 02-May-2019].

M. Prensky, “Digital Natives, Digital Immigrants Part 1,” Horiz., vol. 9, no. 5, pp. 1–6, Sep. 2001.

Mola Thomas, “Guru di Tengah Era Teknologi Digital,” 2018. [Online]. Available: https://surabaya.bisnis.com/read/20180326/255/754398/memahami-peran-guru-di-tengah-era-teknologi-digital. [Accessed: 02-May-2019].

Y. Samsuddin, A. Rahman, and M. Nadjib, “PEMANFAATAN E-LEARNING MOODLE PADA MATA PELAJARAN MATEMATIKA DI SMK NEGERI 5 MAKASSAR,” KAREBA J. Ilmu Komun., vol. 2, no. 1, pp. 65–72, Jun. 2016.

Published
2019-11-10
How to Cite
Landung Sudarmana, Agung Priyanto, & Titik Rahmawati. (2019). Media Teknologi Pembelajaran Matematika Untuk Generasi Milenial. Teknomatika: Jurnal Informatika Dan Komputer, 12(1), 31-35. Retrieved from https://ejournal.unjaya.ac.id/index.php/teknomatika/article/view/123
Section
Articles