APLIKASI MANAJEMEN PORTFOLIO MENGGUNAKAN MODEL MEAN ABSOLUTE DEVIATION (MAD) DAN ALGORITMA TITIK INTERIOR

  • Chandra Kusuma Dewa

Abstract

Penelitian ini adalah suatu penelitian yang berbasis pengembangkan aplikasi manajemen portfolio yang menggunakan algoritma titik interior untuk membantu proses pembentukan portfolio saham. Hal tersebut dilakukan agar resiko investasi dapat diturunkan. Penelitian dilakukan dengan cara mengembangkan aplikasi manajemen portfolio. Tahapannya adalah, permasalahan pembentukan portfolio terlebih dahulu dibawa ke bentuk Linear Programming (LP) dengan menggunakan metode Mean Absolute Deviation (MAD) yang selanjutnya diselesaikan dengan menggunakan algoritma titik interior dengan tujuan agar range ukuran permasalahan yang dapat diselesaikan menjadi lebih besar.

Hasil penelitian selanjutnya berupa aplikasi manajemen portfolio saham dengan menggunakan model MAD dan algoritma Titik Interior.

References

Agustaf, R., 2002, Primal Dual Algoritma dalam Program Linear: Simpleks Versus Interior Point, Tesis, Jurusan Ilmu-Ilmu MIPA UGM, Yogyakarta.
Dantzig, G.B. dan Thapa, M.N., 2003, Linear Programming 2: Theory and Extensions, Springer-Verlag, Inc., New York.
Fahmi, I. dan Hadi, Y.L., 2009, Teori Portofolio dan Analisis Investasi: Teori dan Soal Jawab, Alfabeta, Bandung.
Hartono, J., 2009, Teori Portofolio dan Analisis Investasi, edisi keenam, BPFE YOGYAKARTA, Yogyakarta.
Karmarkar, N., 1984, A New Polynomial-Time Algorithm for Linear Programming, Combinatorica, 4, 4, 373-395.
Konno, H. dan Yamazaki, H., 1991, Mean-Absolute Deviation Portfolio Optimization Model and Its Applications to Tokyo Stock Market, Management Science, 5, 37, 519-531.
Lustig, I.J., 1996, Barrier Algorithms for Linear Programming, Proceedings of the Fifth INFORMS Computer Science Technical Support Conference, Dallas, 7- 10 Januari 1996.
Markowitz, H., 1952, Portfolio Selection, Journal of Finance, 1, 7, 77-91. Papahristodoulou, C. dan Dotzauer, E., 2004, Optimal Portfolios Using Linear
Programming Models, The Journal of the Operational Research Society,
11, 55, 1169-1177.
Reilly, F. dan Brown, K., 2002, Investment Analysis and Portfolio Management, South-Western College Publishing, New York.
Sartono, R.A. dan Setiawan, A.A., 2006, VaR Portfolio Optimal: Perbandingan Antara Metode Markowitz dan Mean Absolute Deviation, Jurnal Siasat Bisnis, 1, 11, 37-50.
Sulistyastuti, D.R., 2002, Saham dan Obligasi: Ringkasan Teori dan Soal Jawab, Penerbit UAJY, Yogyakarta.
Szabó, Z. dan Kovács, M., 2003, On Interior-Point Methods and Simplex Method In Linear Programming, Analele Stiintifice ale Universitatii Ovidius Constanta, 11, 155-162.
Taha, H.A., 1996, Riset Operasi: Suatu Pengantar, edisi kelima, diterjemahkan oleh: Daniel Wirajaya, Binarupa Aksara, Jakarta.
Tandelilin, E., 2010, Portofolio dan Investasi: Teori dan Aplikasi, edisi pertama, Penerbit Kanisius, Yogyakarta.
u, M., Inoue, H. dan Shi, J., 2006, Portfolio Optimization Problems with Linear Programming Models, Proceedings of the 2006 China International Conference in Finance, Xi‟an, 17-20 Juli 2006.
Winston, W.L., 1994, Operation Research: Applications and Algorithms, Duxbury Press, California.
Published
2020-05-23
How to Cite
Chandra Kusuma Dewa. (2020). APLIKASI MANAJEMEN PORTFOLIO MENGGUNAKAN MODEL MEAN ABSOLUTE DEVIATION (MAD) DAN ALGORITMA TITIK INTERIOR. Teknomatika: Jurnal Informatika Dan Komputer, 4(1), 1-12. Retrieved from https://ejournal.unjaya.ac.id/index.php/teknomatika/article/view/377
Section
Articles